? Musik Ansambel Adalah : Pengertian, Jenis Beserta Contohnya – Pada Artikel kali ini Ayoksinau.com akan memberikan materi tentang musik ansambel. Sudah pernah tau apa itu musik ansambel ? Jenis alat musiknya ? nah kalo yang belum mari kalian pahami materi pada kali ini, karena tentunya akan sangat bermanfaat.
Pengertian Musik Ansambel
Masik ansambel adalah sajian musik yang hanya menggunakan suara manusia yang secara bersama-sama telah kita ketahui sebagai acapella atau sering disebut dengan pepaduan suara.
Apabila sajian musiknya hanya terdiri dari permainan alat musik yang secara bersama-sama maka dinamakan dengan musik ansambel.
Ansambel sendiri berasal dari kata ensemble (Bahasa Prancis) yang artinya yaitu bersama-sama. Maka dengan dasar kata seperti tersebut, musik ansambel dapat diartikan atau dimaknai sebagai sebua kajian musik yang dilakukan bersama-sama dengan menggunakan satu jenis alat musik atau berbagai jenis alat musik.
Jenis Alat Musik
Kita tentunya sudah mengenal berbagai macam alat musik, yang terdiri dari alat musik tradisional yang berasal dari daerah-daerah yang ada di Berbagai negara atau khususnya di Indonesia dan alat musik modern dari negara-negara barat.
Alat musik yang termasuk alat musik tradisional diantarnya : saron, bonang, gong, kedang, siter, kecapi, rebab, kolintang, totobung, dll.
Alat musik yang termasuk alat musik modern diantaranya : trompet, piano, gitar, viola, biola, claret, horn, tuba dll.
Alat Musik Berdasarkan Sumber Bunyinya
-
A. Alat musik berdawai
Alat musik berdawai merupakan alat musik yang berasal dari dawai-dawai yang digesek ataupun dipetik.
Alat musik berdawai yang digesek diantaranya seperti rebab, violin, double bass dan cello
Alat musik berdawai yang dipetik diantaranya seperti banjo, gitar, ukulele, siter, mandolin dan kecapi
-
B. Alat musik Tiup
Pada jenis alat musik tiup ini terbagi menjadi 2 yaitu :
Alat musik tiup logam
Alat musik tiup logam merupakan alat musik yang menggunakan getaran dari bibir yang meniup.
Beberapa alat musik tiup logam diantaranya trompet, trombone dan tuba
Alat musik tiup kayu
Alat musik tiup kayu merupakan alat musik yang dapat menghasilkan nada yang dihasilkan dari kayu yang dijepit di bibir yang kemudian ditiup.
Beberapa alat musik tiup kayu diantaranya suling, flute, saxephone dan claret.
-
C. Alat musik Bertuts
Alat musi bertuts merupakan alat musik yang bilahan-bilahan nada dengan getaran sumber bunyi yang bermacam-macam. Seperti melodian, pianika, orgen dengan pipa-pipa dan piano dengan dawai.
-
D. Alat musik perkusi
Alat musik perkusi merupakan alat musik yang menggunakan getaran yang ditimbulkan karena alat tersebut dikocok ataupun dipukul. Alat musik perkusi juga terbagi menjadi 2 yaitu alat musik perkusi bernada dan alat musik perkusi tak bernada.
Alat musik bernada contoh diantaranya cangklung, kolintang, tifa, kenong, totobuang dan saron
Alat musik tak bernada diantaranya seperti rebana, drum, kendang, dan bedug
Baca juga :
- Ragam-Ragam Musik Di Indonesia Yang Harus Anda Ketahui | Ayoksinau.com
- Sudahkah Anda Tahu Sejarah Musik Manusia Di Bumi? Yuk Simak
Alat Musik Berdasarkan Fungsi dalam Pagelarannya
-
A. Alat musik Ritmis
Alat musik ritmis merupakan alat musik yang dalam permainannya memberikan irama tertentu dalam pagelaran musik. Hal tersebut berhubungan dengan ketukan dan birama.
Yang termasuk kedalam kategori musik ritmis contohnya tifa, bass, tamborin, rebana dan kendang.
-
B. Alat musik melodis
Alat musik melodis merupakan alat musik yang dipergunakan untuk memainkan rangkaian nada-nada ataupun sebuah melodi lagu.
Yang termasuk kedalam kategori musik ritmis diantaranya gitar melodi, flure, recorder dan biola.
-
C. Alat musik hurmonis
Alat musik hurmonis merupakan alat musik yang didalam permainannya lebih berperan sebagai pembawa paduan nada.
Yang termasuk kedalam kategori musik ritmis diantaranya ukulele, gitar dan banjo.
Dari aneka jenis alat musik itu, kita bisa membuat grup ansambel. Berdasarkan jenis-jenis alat musik yang digunakan atau dipakai.
Terdapat dua macam musik ansambel.
Musik ansambel sejenis terdapat satu jenis alat musik dalam jumlah banyak. Diantaranya seperti : ansambel gitar, ansambel rekorder, dan ansambel alat musik ritmis.
Musik ansambel campuran menggunakan alat musik melodis, harmonis, dan ritmis yang dimainkan secara bersamaan. Diantaranya seperti sebuah orkestra, seperangkat gamelan, atau campuran berbagai alat musik yang dimainkan bersama secara harmonis.
Baca juga artikel di bawah ini :
- 60 Alat Musik Tradisional Indonesia ( Daerah Asal, Gambar dan Penjelasan )
- Pengertian Sungai & Jenis-Jenis Serta Manfaat Hingga Pembentukannya | Ayoksinau.com
- Pengertian Budaya Politik, Ciri, Macam & Definisi Menurut Para Ahli | Ayoksinau.com
- Pengertian Televisi, Karakteristik , Kelebihan dan Kekurangan , Program Acara, dan Jenis Program Televisi Menurut Para Ahli | Ayoksinau.com